Sabtu, 11 Oktober 2014

Remidial Sistem Operasi Jaringan Kelas XI TKJ



1.Pengertian Sistem Oprasi Jaringan
Sistem operasi jaringan adalah sebuah jenis sistem operasi yang ditujukan untuk menangani jaringan.
2.Jenis jenis sistem operasi jaringan
System operasi close source
System operasi close source adalah system operasi dimana vendor yang mengembangkan system operasi tersebut tidak membuka source code dari system operasi untuk public. Kecendrungannya yang menyediakannya adalah MICROSOFT. Microsoft mengedarkan windows dengan license berbayar dan file system operasi kita dapat mengunduhnya secara bebeas Berikut adalah system operasi yang dikembangakn oleh Microsoft :
Windows NT 2.
Windows 2000 Server 3.
Windows 2003 Server 4.
Windows 2008 Server 5.

Windows 2012 Server Sistem operasi yang dikembangkan oleh Microsoft mempunyai lisensi komersial artinya untuk menggunakan sistem operasi jaringan dari Microsoft kita harus membayar lisensi atau dengan membeli sesuai dengan kebutuhan dan kesepakatan antara pengguna dengan perusahaan. Selain dari Microsoft juga ada beberapa system operasi yang close source yaitu dari MAC OS yaitu Mac OS X server keluarga UNIX (pada gambar di atas) . Unix atau UNIX adalah sebuah sistem operasi komputer yang diawali dari project Multics (Multiplexed Information and Computing Service) pada tahun 1965 yang dilakukan American Telephone and Telegraph AT&T, General Electric (GE), dan Institut Teknologi Massachusetts (MIT), dengan biaya dari Departemen Pertahanan Amerika (Departement of Defence Advenced Research Project, DARPA atau ARPA), UNIX didesain sebagai Sistem operasi yang portable, multi-tasking dan multi-user. yaitu : 1.

Solaris 2.
Sun os 3.
Open server 4.
Mac OS X Server 5.
HP UX

Sitem Operasi Open Source
System operasi open source adalah system operasi yang memiliki free license atau lisensi gratis dari pengembang system operasi. System operasi open source berdeda dengan system operasi close source, system operasi open source hidupnya bergantung pada pengembang karena system operasi ini dikembangkan oleh komunitas, salah satu keuntungannya adalah kita dapat ikut mengembangkan system operasi ini karena source code dari system operasi ini dibuka untuk public, kita dapat mengunduh filenya dan kita dapat membuat distro baru dari system operasi yang sudah ada. System operasi ini cenderung ke Keluarga Linux. Kalau kita lihat pada gambar di atas linux termasuk keluarga UNIX yang opensource diantara distribusinya adalah sebagai berikut
1.Debian
2.Redhat
3.Ubuntu
4.CentOs

3. spesifikasi dari perangkat keras yang dibutuhkan untuk membuat sebuah komputer server
Procesor : porcesor minimal speed 2,66 G hz, Fsb 1066, l2 cache 1 MB
Cpihset : syncournized intel chipset with the sytem
Memory : 2 gb DDR2PC 5300
Optical drive : DVD/VCD/ combo derive
Networking : enternet 10/100 mbps
Monitor : minimal lcd 15” ( Merk sama dengan CPU )
VGA : PCI express card x 16 with 256 b suprt dual view
Audio : intergrated high definition audio
I/O Ports : 6 x USB 2.0 serial, pararel, estate , WLAN, Etheernet ri – 45
Peripheral : keyboard , optical mouse External speaker
Monitor : minimal lcd 15” ( Merk sama dengan CPU)
System operasi : microscoft window Vista bisnis atau setara ( bersiofat asli )
Software aplikasi : Microssoft Office 2003 Acadecic Edition ( bersifat asli )
Manual& buku : dalam bahasa inggris dan bahasa indonedia petunjuk
Garansi : 1 ( satu ) tahun, disertai surat peryataan barang asli & garansi dari produsen (bermaterai)
Standar kualitas : ISO9001:2000& ISO-14001:2004

4. spesifikasi  system operasi  jaringan open source dan close source
Close source:
 Windows NT
System Requirements for Windows NT Server
 For Intel based and compatible systems:

·         486/33 or higher processor
·         16 MB RAM
·         125 MB of available hard-disk space
·         VGA, Super VGA, or video graphics adapter compatible with Microsoft Windows NT Server 3.51
·         CD-ROM drive
·         Network adapter card
·         Microsoft Mouse or compatible pointing device (mouse recommended)

Open source:
    Linux Debian

System Requirements for Linux Debian                                 
Recommended System Requirements

Pentium 4, 1GHz system is the minimum recommended
512MB RAM
5GB Hard Drive

Minimum System Requirements
Pentium 4, 1GHz system is the minimum recommended
128MB RAM
5GB Hard Drive

5.Syarat-syarat yang dibutuhkan dalam sebuah instalasi system operasi jaringan.
Dimisalkan instalasi windows XP
Jika Anda menginstal Windows XP melalui jaringan, Anda memerlukan ruang kosong tambahan pada hard-disk.

Persyaratan hardware minimum untuk Windows XP Home Edition adalah:
  • Prosesor Pentium 233-megahertz (MHz) atau lebih cepat (dianjurkan 300 MHz)
  • RAM minimum harus 64 megabyte (MB) (dianjurkan 128 MB)
  • Harus tersedia ruang sebesar minimum 1,5 gigabyte (GB) pada hard disk
  • drive CD-ROM atau DVD-ROM
  • Keyboard dan Mouse Microsoft atau alat penunjuk lain yang kompatibel
  • Adaptor video dan monitor dengan Super VGA (800 x 600) atau resolusi lebih tinggi
  • Kartu suara
  • Speaker atau headphone
Persyaratan hardware minimum untuk Windows XP Professional meliputi:
  • Prosesor Pentium 233-megahertz (MHz) atau lebih cepat (dianjurkan 300 MHz)
  • RAM minimum harus 64 megabyte (MB) (dianjurkan 128 MB)
  • Harus tersedia ruang sebesar minimum 1,5 gigabyte (GB) pada hard disk
  • drive CD-ROM atau DVD-ROM
  • Keyboard dan Mouse Microsoft atau alat penunjuk lain yang kompatibel
  • Adaptor video dan monitor dengan Super VGA (800 x 600) atau resolusi lebih tinggi
  • Kartu suara
  • Speaker atau headphone
6. 4 (empat) metode instalasi system operasi
-Instal bersih
-Meningkatkan/upgrade
-Multi-boot
-Virtualisasi
7.Pengertian Komputer client
Komputer client adalah komputer yang digunakan untuk melakukan pengolahan data yang diambil dari server. Kemudian, client menerima pelayanan dari komputer server.
8. Cara koneksi yang dapat dilakukan oleh computer untuk terhubung ke jaringan.
-Melihat IP Address sebuah PC dalam Jaringan, click here
-untuk men-cek ketersambungan PC dalam jaringan, click here
-menggunakan sumber daya bersama (resources-sharing), click here
Melihat IP Address pada sebuah PC dalam jaringan :
·         Klik start -> RUN
·         Ketik cmd (untuk win xp) atau command (untuk win 98)
·         Klik enter
·         Ketik pada C prompt: ipconfig
·         Tekan enter
·         Akan tampil sebuah tampilan
9.Pengertian File
Data yang tersimpan dalam media penyimpan
10.Pengertian System
Sistem adalah suatu kesatuan yang terdiri komponen atau elemen yang dihubungkan bersama untuk memudahkan aliran informasi, materi atau energi untuk mencapai suatu tujuan.

REFERENSI:


Tidak ada komentar:

Posting Komentar